Posts

Showing posts from December, 2019

50 Tahun Mitsubishi Galant

Image
Bulan Desember 50 tahun yang lalu, Mitsubishi Motor Corp mulai memasarkan sedan terbarunya yang kemudian mulai menghantarkannya sebagai perusahaan otomotif dengan reputasi yang bagus dipenjuru dunia. Mobil sedan ini kemudian menjadi Galant yang kita kenal dimana nama Galant sendiri berasal dari bahasa Perancis yang bermakna sangat sopan.

Kia Carnival & Sedona KV-II

Image
Memasuki awal 2000 ketika Kia sudah tidak lagi terikat dengan Timor, Kia mulai melakukan ekspansi untuk menjual mobil-mobil buatan mereka kepasar otomotif Indonesia. Salah satu produk unggulan yang ditawarkan Kia pada saat itu adalah Kia Carnival yang merupakan MPV mewah dengan kapasitas 7 atau 8 penumpang. Di Indonesia, pada awalnya mobil ini dijual dengan nama Kia Carnival namun kemudian namanya diganti menjadi Kia Sedona.