Posts

Showing posts from November, 2021

Suzuki TS125 ER

Image
Memasuki dasawarsa 90an, kebutuhan akan motor trail di Indonesia meningkat. Namun sayangnya, dari motor-motor trail era 70an seperti Yamaha DT, Honda XL atau Binter KE, hanya Suzuki yang menghidupkan kembali seri motor trailnya dengan hadirnya Suzuki TS125 pada tahun 1993. Praktis dengan tanpa adanya persaingan membuat Suzuki TS125 digandrungi berbagai kalangan penyuka motor trail di Indonesia pada era 90an dan 2000an awal.

Holden HK/HT/HG Belmont, Kingswood, Premier

Image
Akhir dasawarsa 60an di Amerika sedang terjadi persaingan sengit di pasar otomotif. Tidak kalah, Australia juga mengalami persaingan yang cukup sengit dimana Ford menjagokan Falcon XR serta Chrysler Valiant VE. Holden sendiri tidak berdiam diri, pada tahun 1968 Holden juga memperkenalkan model baru dengan generasi HK yang dilanjut HT dan HG. Sistem penamaan tipenya juga berubah sedikit untuk melawan kedua seterunya serta peluncuran tipe baru berupa Monaro serta Brougham.

Mazda Tribute EP

Image
Memasuki milenia baru, mulai muncul kelas mobil baru bernama compact SUV yang sudah didahului oleh beberapa pabrikan Jepang seperti Suzuki Escudo, Honda CR-V serta Toyota RAV4. Tidak mau ketinggalan, Mazda yang saat itu memiliki hubungan yang dekat dengan Ford kemudian juga ikut terjun kedalam pasar SUV kompak dengan menghadirkan Mazda Tribute yang sama seperti mobil Mazda lainnya juga terdapat versi Ford-nya dengan Ford Escape.